Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler'
Judul : Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler'
link : Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler'
Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler'
Ini alasan drama sageuk MBC ini merupakan titik balik karir akting Kim So Hyun.

WowKeren.com - "Ruler: Master of the Mask" memang drama pertama yang mempertemukan Yoo Seung Ho dan Kim So Hyun secara langsung. Keduanya sama-sama memulai karir sebagai artis cilik dengan pengalaman akting yang tak bisa dipandang sebelah mata.
Kim So Hyun enam tahun lebih muda dari Yoo Seung Ho dan masih tergolong di bawah umur. Namun mereka sukses melepas imej artis cilik berkat penjiwaan peran masing-masing di melodrama sageuk ini.
Kim So Hyun sudah pernah menjadi pemeran utama sebelumnya yaitu "School 2015" dan "Let's Fight Ghost". Namun karakternya merupakan anak sekolahan atau semacam itu. Di "Ruler", ia harus keluar dari zona nyaman dengan memerankan wanita yang masuk ke istana demi balas dendam atas kematian sang ayah.

Sedangkan Yoo Seung Ho memang sudah sering memerankan karakter dewasa. Namun ia selalu ditantang beradu chemistry dengan aktris yang lebih tua. Dalam "Ruler", ia mampu mengekspresikan perasaan cintanya pada Han Ga Eun (Kim So Hyun) hanya dengan satu tatapan mata. Ia pun menjadi aktor yang bisa dipercaya bermain di genre apapun.
Sementara itu, "Ruler: Master of the Mask" sudah tayang sebanyak 24 episode (durasi 30 menit). Bagi yang sudah kepincut dengan chemistry Yoo Seung Ho dan Kim So Hyun, tetap saksikan kelanjutan kisah mereka setiap Rabu-Kamis malam di MBC. (wk/kr)
'; htmlcode += 'Beli Sekarang ...
'; htmlcode += '};
Demikianlah Artikel Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler'
Anda sekarang membaca artikel Bikin Baper Bareng Yoo Seung Ho, Kim So Hyun Buang Imej Artis Cilik Lewat 'Ruler' dengan alamat link http://petuahmuda.blogspot.com/2017/06/bikin-baper-bareng-yoo-seung-ho-kim-so.html
Post a Comment