Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita
Judul : Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita
link : Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita
Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita
Hampir 75 persen wanita di dunia pernah mengalami infeksi ini.
Rabu, 14 Juni 2017 | 11:40 WIB
Oleh :
Sumiyati, tirafebrian
VIVA.co.id – Keputihan adalah hal yang sangat sering diderita oleh wanita, hampir 75 persen wanita di dunia pernah mengalami infeksi ini. Keputihan terbagi menjadi dua macam, yaitu keputihan normal dan keputihan abnormal atau tidak normal.
Keputihan normal terjadi saat menjelang haid atau setelah haid. Sementara keputihan abnormal disebabkan oleh infeksi jamur, virus dan bakteri, keputihan abnormal ini terjadi hampir tiap hari. Sebenarnya ada beberapa hal yang mampu meminimalisir keputihan.
Pada dasarnya, infeksi jamur dapat berkembang biak jika bakteri baik pada organ kewanitaan Anda mengalami penurunan. Nah, kini ada salah satu obat alami keputihan yang sangat mudah didapatkan, dan ada di berbagai pusat perbelanjaan serta toko terdekat di kota Anda, yaitu yogurt.
BACA ARTIKEL MENARIK LAINNYA
Load More...Demikianlah Artikel Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita
Anda sekarang membaca artikel Khasiat Yogurt dalam Meredam Keputihan pada Wanita dengan alamat link http://petuahmuda.blogspot.com/2017/06/khasiat-yogurt-dalam-meredam-keputihan.html?m=0
Post a Comment