Header Ads

Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri

Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri - Hallo sahabat Petuah Muda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri
link : Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri

Baca juga


Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri

Proses cerai berlangsung, Al Habsyi ingin pertahankan rumah tangganya.

VIVA.co.id – Ustaz Al Habsyi masih tampak berusaha mempertahankan rumah tangganya dengan sang istri, Putri Aisyah Aminah, dari ambang perceraian. Hal itu terlihat melalui upaya di setiap sidang.



Ahmad Ramzy selaku pengacara Al Habsyi, mengaku bakal memperjuangkan kliennya yang enggan bercerai. Sekali pun putusan sudah ada,  pihak tergugat akan terus menimbang hasilnya.



"Kalau pengadilan memutuskan cerai, kita pertimbangkan lagi apakah ada upaya-upaya lainnya. Jadi prinsipnya kita masih mempertahankan rumah tangga," ujar Ramzy, di Pengadilan Agama Jakarta Timur, Rabu, 14 Juni 2017.



Putusan cerai atau tidaknya nanti, bakal merujuk pada penggugat yakni Putri sendiri. Banyak kemungkinan yang dapat terjadi, meski sang istri menolak rujuk.



"Kan masih ada upaya, makanya kita berharap Mbak Putri memiliki kebesaran hati untuk mempertahankan rumah tangga," kata Ramzy.



Sang pengacara sendiri belum mampu memperkirakan persentase rujuknya Al Habsyi dengan sang istri. Namun, beberapa upaya di luar sidang dilancarkan demi mempertahankan rumah tangga.



"Mengupayakan komunikasi mengenai anak dan tanggung jawab sebagai seorang suami dengan memberikan nafkah kan masih ada. Makanya kita melihat ke hal-hal yang seperti itu, kalau memperuncing permasalahan ya selalu ada masalah," tutur Ramzy.



Sidang selanjutnya akan berlangsung di tempat yang sama pada tanggal 12 Juli 2017 mendatang. Agendanya adalah replik, yakni pemberian jawaban dari pihak penggugat yakni Putri.










BACA ARTIKEL MENARIK LAINNYA

Load More...
Sumber: viva.co.id


Demikianlah Artikel Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri

Sekianlah artikel Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Upaya Ustaz Al Habsyi Rebut Lagi Hati Istri dengan alamat link http://petuahmuda.blogspot.com/2017/06/upaya-ustaz-al-habsyi-rebut-lagi-hati.html?m=0
Powered by Blogger.