Header Ads

Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?

Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman? - Hallo sahabat Petuah Muda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?
link : Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?

Baca juga


Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?

RMOL. Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman saat ini dikabarkan tengah berupaya mencari jalan keluar dari perang yang telah dilakukan Arab Saudi terhadap Yaman.

Press TV mengabarkan hal tersebut merujuk pada kebocoran email terbaru.

Pewaris tahta Saudi, yang juga menjabat sebagai menteri pertahanan, mengangkat topik pembicaraan tersebut dalam sebuah pertemuan dengan mantan penasihat keamanan nasional AS Stephen Hadley, dan Martin Indyk.

Rincian pertemuan tersebut diungkap dalam sebuah pertukaran email antara Duta Indyk dan Emirati untuk Washington Yousef al-Otaiba pada bulan April, yang diperoleh oleh kelompok kampanye GlobalLeaks dan dilaporkan oleh Middle East Eye pertama kali.

Otaiba menulis kepada Indyk bahwa menurutnya Pangeran Salman jauh lebih pragmatis daripada yang  didengar.

Indyk menjawab, "Saya setuju tentang itu. Dia cukup jelas dengan Steve Hadley dan saya bahwa dia ingin keluar dari Yaman," dan menambahkan bahwa pangeran Saudi tidak keberatan bila AS melibatkan Iran asalkan dikoordinasikan sebelumnya dan tujuannya jelas.

Laporan tersebut muncul beberapa hari setelah Menteri Dalam Negeri Irak Qasim al-Araji mengatakan bahwa bin Salman telah secara resmi meminta dia untuk menengahi antara Arab Saudi dan Iran.

Namun demikian belum ada konfirmasi resmi soal hal tersebut. [mel]

Sumber: rmol.co


Demikianlah Artikel Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman?

Sekianlah artikel Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman? kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Putra Mahkota Saudi Cari Jalan Keluar Dari Perang Yaman? dengan alamat link http://petuahmuda.blogspot.com/2017/08/putra-mahkota-saudi-cari-jalan-keluar.html
Powered by Blogger.