Header Ads

Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan

Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan - Hallo sahabat Petuah Muda, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan
link : Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan

Baca juga


Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan

Merdeka.com - Menteri Perdagangan, Enggartiasto Lukita, mengaku telah mencabut 79 izin usaha pengusaha yang menjadi spekulan bahan pokok selama Ramadan. Sementara, pihaknya sejauh ini tengah memeriksa 80 pengusaha yang dicurigai lainnya.

"Sudah ada 79 kasus, dan 79 itu izin usahanya kita cabut. Sekarang ada lagi yang masih proses, 80 kasus," ujar Mendag Enggar di sela-sela kunjungannya ke Pasar Baru Keranggot, Jombang, Cilegon, Banten, Kamis (15/6).

Maka dari itu, dia mengaku tidak terlalu mencemaskan permainan para spekulan di hari-hari menjelang Lebaran tahun ini. Menurutnya, spekulan sudah takut.

"Sekarang ini spekulan sudah pada takut, karena begitu ada sesuatu, kita tambah pasokan, (pasokan) berlebih, miskin dia," tegasnya.

"Sudah begitu, berhadapan pula dengan aparat hukum," katanya.

Hal ini dilakukan, sebab menurutnya masalah spekulan bahan pangan ini tidak akan selesai bila tidak ada keseriusan dari pihak yang berwenang. "Kita keras, yang nimbun, kita segel, kita tangkap," pungkasnya.


[bim]

Sumber: merdeka.com


Demikianlah Artikel Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan

Sekianlah artikel Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Mendag ungkap 79 spekulan telah diberangus selama Ramadan dengan alamat link https://petuahmuda.blogspot.com/2017/06/mendag-ungkap-79-spekulan-telah.html
Powered by Blogger.